Ayat Alkitab untuk Referensi:
"Dan Yesus berkata kepada mereka: Aku adalah roti hidup: ia yang datang kepada-Ku tidak akan pernah kelaparan lagi; dan ia yang percaya kepada-Ku tidak akan pernah haus lagi" (Yohanes 6:35).
Firman Tuhan yang Relevan:
Tuhan adalah Pribadi yang berkuasa atas segala sesuatu, dan yang menyelenggarakan segala sesuatu. Dia menciptakan segala sesuatu yang ada, Dia menyelenggarakan segala sesuatu yang ada, dan Dia juga berkuasa atas segala sesuatu yang ada dan merupakan penyedia bagi segala sesuatu yang ada. Inilah status Tuhan, dan identitas Tuhan. Bagi segala sesuatu dan semua yang ada, ident
...
Read more »